Bangunan kiln dry berfungsi untuk menampung susunan kayu yang akan di keringkan. Besar bangunan kamar kiln dry tergantung berapa kapasitas m3 kayu yang akan dikeringkan. Pada umumnya kamar kiln dry di buat dengan kapasitas kayu 50 m3, 75m3, 100m3, dan 150m3. Tetapi tidak menutup kemungkinan kamar kiln dry dibuat lebih kecil atau lebih besar dari ukuran kapasitas pada umumnya, semua itu tergantung pada kebutuhan dan pertimbangan komersial perusahaan.


Adapun bagian penting dalam proses pembangunan kamar kiln dry adalah adanya lubang lubang yang akan menjadi dudukan damper, kipas dan pintu kontrol. Untuk memperjelas bisa melihar gambar bangunan kiln dry di sini


Ukuran dan sistem kiln dry dapat disesuaikan dengan kayu yang akan dikeringkan. Untuk melihat ulasan seputar kiln dry dan teknologi rekayasa lainnay silahkan kunjungi blog Henry Engineering.